Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

Menemukan Surga di Musim Kemarau

Gambar
  Happy people, lagi musim apa di daerahmu? Berhubung kita berada di negara Indonesia jadi ada 2 musim aja ya, musim kemarau dan musim hujan. Dipertengahan bulan Oktober, di daerahku Bengkulu sedang memasuki musim kemarau dimana air di sumur sudah mulai mengering, tapi jangan khawatir karena di daerahku masih bisa memanfaatkan sungai untuk kebutuhan sehari hari seperti mencuci pakaian, mencuci piring, serta mandi. Alhamdulillah walau memasuki musim kemarau masih ada sungai yang bisa di manfaatkan sehingga masih bisa mandi ya kan. Oh ya happy people, tahu gak mengapa aku bilang 'Menemukan surga di musim kemarau'? Karena meskipun begitu buah rambutan tetangga tumbuh subur nan ranum, karena aku sudah mencicip rasa manisnya yang mengunggah selera. Sekedar info aja nih happy people, rambutan dikenal dengan ilmiah NEPHELIUM LAPPACEUM dimana merupakan tanaman tropis yang termasuk ke dalam suku lerak lerakan atau Sapindaceae yang berasal dari daerah kepulauan Asia Tenggara. Kata Ram